BLOGING, BISNIS, KESEHATAN, KECANTIKAN, PELAJARAN, TEKNIK PROGAMMING, PELAJARAN, LAINNYA

Sejarah MESIN PENCARI atau SEARCH ENGINE Yahoo!

Sejarah  MESIN PENCARI atau SEARCH ENGINE Yahoo! adalah sebuah perusahaan Internet multinasional yang berpusat di Sunnyvale, California, Amerika Serikat. Yahoo! Inc. (NASDAQ: YAHOO)  pada awalnya hanyalah semacam  petunjuk halaman buku (bookmark), ide ini berawal pada Bulan April 1994, saat dua orang alumni Universitas Stanford  yaitu Jerry Yang dan David Filo yang sedang berlibur ketika profesor mereka pergi ke luar kota karena cuti besar. Dua mahasiswa teknik tini hanya mempunyai sedikit pekerjaan yang harus dilakukan selain menjelajah di internet. Mereka tidak membutuhkan waktu lama untuk mengkompilasi sebuah daftar bookmark yang besar, yang dikelompokkan berdasarkan subjek. Kemudian mereka berpikir untuk memasukannya di web, dan mulai bekerja membuat sebuah program database untuk menanganinya sehingga dapat memberikan hasil secara online.

Pada bulan April 1994, bookmark yang tadinya diberi nama “Jerry and David’s Guide to World Wide Web” diganti menjadi Yahoo! Kepanjangannya adalah Yet Another Hierarchical Officious Oracle. Filo dan Jerry Yang yang memilih kata tersebut karena mereka menyukai definisi umum dari kata-kata tersebut, yang berasal dari Gulliver’s Travels oleh Jonathan Swift: “rud yaitu kuat, unsophisticated yaitu sederhana, dan uncouth yaitu kasar
Domain yahoo.com dibuat pada tanggal 18 Januari 1995. Karena Yang dan Filo menyadari potensi besar yang dimiliki oleh website mereka ini, akhirnya pada tanggal 1 Maret 1995, Yahoo!, diresmikan sebagai badan hukum. Seperti kebanyakan mesin pencari pada web, Yahoo pun diversifikasi menjadi portal web. Pada akhir 1990-an, Yahoo!, MSN (sejarah MSN), Lycos (sejarah Lycos), Excite (sejarah Excite), dan portal web lainnya mengalami perkembangan yang sangat pesat serta menyebabkan masing-masing portal web berlomba untuk memperluas jangkauan layanan mereka agar para pengguna internet lebih lama singgah pada portal web mereka. Cara yang mereka lakukan adalah dengan mengakuisisi perusahaan-perusahaan lain yang bisa menyediakan servis yang mereka inginkan. Pada Bulan Juli 2012, Yahoo!, mengangkat seorang CEO baru yang merupakan bekas salah satu petinggi saingan mereka, Google (sejarah Google), Marissa Mayer.

Nah sekarang saya akan memberikan penjelasan singkat tentang YAHOO! Simak aja langsung
Penjelasan :
Yahoo! Inc. (NASDAQ: YAHOO) adalah sebuah perusahaan Internet multinasional yang berpusat di Sunnyvale, California, Amerika Serikat. Perusahaan ini terkenal karena portal webnya, serta mesin pencari (Yahoo! Search), Yahoo! Directory, Yahoo! Mail, Yahoo! News, Yahoo! Finance, Yahoo! Groups, Yahoo! Answers, situs dan layanan periklanan, peta daring, berbagi video, olahraga fantasi, dan media sosialnya. Yahoo! adalah salah satu situs web terbesar di Amerika Serikat. Menurut sumber berita, sekitar 700 juta orang mengunjungi situs-situs Yahoo! setiap bulannya. Yahoo! sendiri mengklaim bahwa mereka berhasil menarik "lebih dari setengah miliar pengunjung setiap bulannya ke situs-situsnya yang memiliki 30 bahasa."
Yahoo! Inc. didirikan oleh Jerry Yang dan David Filo pada bulan Januari 1994 dan dibentuk pada 1 Maret 1995. Pada tanggal 16 Juli 2012, mantan eksekutif Google, Marissa Mayer, ditunjuk sebagai CEO dan Presiden Yahoo!, efektif 17 Juli. Yahoo telah mengangkat satu CEO setiap tahun selama lima tahun terakhir.

Kelebihan:
1. Cara surat menyurat modern untuk membuat orang menjadi lebih maju;
2. Salah satu web yang menyediakan layanan fasilitas gratis;
3. Salah satunya search engine bila di refresh cepat;
4. Banyak fasilitas yang disediakan, seperti: Y!A Y!A Y! mail Y! 360 dan lain-lain;
5. Sudah ada di banyak Negara.

Kekurangan:
1. Satu id yahoo hanya untuk yahoo, tak bisa untuk produk windows, seperti IM dan MSN;
2. Teralu mudah untuk membuat id, sehingga kadang-kadang disalah gunakan;
3. Fitur Y!M masih sangat kalah jauh dengan IM keluaran windows;
4. Skin untuk Y!M masih sangatlah simple, tak seperti IM yang ada cukup banyak.
 Nah Sekian Dulu artikel Sejarah  MESIN PENCARI atau SEARCH ENGINE Yahoo dilain waktu saya akan melanjutkan sejarah search engine yang lainny :)

Tag : TIK
43 Komentar untuk "Sejarah MESIN PENCARI atau SEARCH ENGINE Yahoo!"
This comment has been removed by a blog administrator. - Hapus

Infonya sangat bagus gan! Search engine Yahoo bisa submit blog/web gak yah?

wah bermanfaat infonya

Wah bagus gan informasi nya , nice broooo :D

info yg bagus :)
terima kasih udah share

mantap gan jadi belajar sejarah teknologi :D

sebelum ane mengenal mbah google ane dulu sempat menggunakan yahoo untuk searching gan..mantaps

Pas kelas 3 smp yahoo lagi jaya2 nya gak kya sekarang udah mulai bangkrut. Tetep semngat buat yahooo

wahh saya udah lama pake yahoo, tapi baru tau sejarahnya setelah baca artikel ini.... :)

Wahh nambah ilmunih. Thanks gan baru tau aku sejarahnya.

baru tau sejarahnya bro, makasih informasinya

Nice post bray. Jadi inget kejayaan Yahoo sebagai penyedia email terbesar. Sekarang dia lebih fokus ke Berita bray.
Semoga saja masih bisa bertahan untuk 10 tahun kedepan bray.
Nice post bray.

thanks gan atas infonya,, bermanfaat :)

Sekarang mah udah rada jarang ya gan yang pake Yahoo..

Bisa kok sob, di coba saja...

Oke bro kalo begitu :)
Selamat Berkunjung

Oke sip bro
Selamat berkunjung dan semoga bermanfaat.

oke sip bro, sama-sama.
Salam kenal, Selamat berkunjung

wah, baru tahu ane, makasih gan

jadi tau saya kepanjangan yahoo.

Bagus, Buat Tambah Pengetahuan :D Jadi Kita Gak Cuma Make Doang, Tapi Harus Tau Sejarahnya :D

Jangan Lupa Backnya Ya ;) Blogger Seni

Ohh begitu ya ternyata sejarah yahoo search, waktu itu ane pernah nyoba-nyoba pake search engine yahoo, tapi menurut ane dari segi fitur dan fasilitasnya lebih unggul google dibandingkan yahoo.. ya wajar aja sih kalo google itu kan disebut raja search engine hehehe :D

wahh bagus banget infonya

nice info nih gan, baru tau nih sejarah dari yahoo

lumayan ni nambah ilmu gan :D

Betul tuh sob...
pada pake google .com semua

Betul tuh sob..
Semoga bermanfaat.

Terima kasih sob.
Selamat berkunjung :)

Oke sip bro..
Semoga bermanfaat yap

bermanfaat juga ya search engine yahoo,makasih gan

Mantap sejarahnya gan :) baru tahu ane :)

wah jadi tahu nih sejaahnya yahoo :) :D

nambah ilmu baru ni gan :)

Bermanfaat gan :) lumayan nambah pengetahuan

thanks for share gan, bermanfaat banget :) salam kenal :D

Back To Top